Awas! 6 Makanan Ini Mengandung Kolesterol Tinggi

Makanan cepat saji
Makanan cepat saji (Foto : Freepik/imageblast)

Antv – Kolesterol hadir dalam dua kategori utama yaitu LDL (low-density lipoprotein), atau kolesterol jahat, dan HDL (high-density lipoprotein), atau kolesterol baik.

Kadar kolesterol jahat tinggi dapat meningkatkan risiko penyakit jantung atau stroke. Para ahli merekomendasikan untuk mengonsumsi kurang dari 300 miligram kolesterol makanan per hari. 

Berikut kami lansir dari laman Webmd pada Senin, 29 Agustus 2022, enam makanan yang mengandung kolestrol tinggi.

1. Kuning Telur

 

img_title
Kuning Telur. (Foto : Freepik/imageblast)