Cerita Diaspora Indonesia Saat Cari Pasangan Seiman di Australia

-
- (Foto : )
yang mengikutinya setiap kali memikirkan tentang pasangan hidup. Namun, ia menyadari satu hal."Ada sekali perasaan 
insecure
, tapi kemudian saya berpikir, 'Oh, ini bukan waktunya  banget  untuk memikirkan pasangan. Ya sudah  deh,  mungkin teman-teman saya yang rezekinya punya anak, dan segala macam.'"Desta yang sudah tiga kali berpacaran sejak bangku SMA mengatakan telah belajar banyak dari waktunya sebagai seorang berstatus lajang."Mungkin Tuhan mau agar saya belajar dari teman-teman atau keluarga-keluarga muda yang saya temukan di sekitar saya. Karena saya jadi tahu bagaimana mengurus anak, mengobrol bersama suami nanti, juga hal-hal yang harus dikompromikan," kata Desta yang saat ini sedang melanjutkan pendidikan S2 di Monash University di Melbourne.