Jangan Buang! Ini 7 Manfaat Kulit Kentang Bagi Tubuh

Kulit kentang dapat menurunkan kolesterol darah
Kulit kentang dapat menurunkan kolesterol darah (Foto : Pixabay)

Kulit kentang ternyata mengandung zat besi, kalium, magnesium, fosfor, kalsium, tembaga, dan seng. Dan semua ini bersama-sama membantu menjaga kepadatan tulang dan mengurangi risiko osteoporosis pada wanita.

7. Baik untuk perawatan rambut

img_title
Kulit kentang baik untuk perawatan rambut. (Foto : Pixabay)

Sesuai para ahli, memijat kulit kepala dengan jus kulit kentang menambah kilau pada rambut dan juga membantu rambut tumbuh dengan lebih cepat.