Konser 34 Tahun Kahitna Konsep Festival Pertama di Indonesia

(Kahitna/ Foto: Instagram @kahitna)
(Kahitna/ Foto: Instagram @kahitna) (Foto : )
“Intinya kenapa tujuh hari karena Kahitna harusnya terus berlanjut. Kahitna juga menjadi band pertama di Indonesia yang ultahnya dibuat festival. Kenapa tujuh karena itu tadi pertimbangannya tiga ditambah empat jadi tujuh,”
ungkap Dino.Lebih jauh, Dini tampaknya masih belum terbuka kepada media perihal kapan penyelenggaraan konser 34 Tahun ‘Kahitna Week’ akan berlangsung.[caption id="attachment_271797" align="alignright" width="568"]
(Kahitna On Stage/Foto: Instagram @kahitna) (Kahitna On Stage/Foto: Instagram @kahitna)[/caption]Namun, Dino menjelaskan bahwa mengenai tiket awal seremonial 34 tahun Kahitna bisa dibeli pada acara Love Festival 2020 yang menampilkan Yovie Widianto bersama putranya Arsy Widianto akan digelar pada tanggal 21-22 Februari 2020 mendatang.Nahhh.. buat penggemar Kahitna tunggu apalagi.. Bersiap buru tiket 34 Kahitna ya segera.. Catat tanggalnya diatas.