Megah dan Bersejarah, Ini 10 Masjid Terbesar di India

Mecca Masjid, Hyderabad
Mecca Masjid, Hyderabad (Foto : tripoto)

Masjid Chota Imambara yang terletak di dekat Bara Imambara juga merupakan salah satu masjid terbesar di India yang dibangun pada tahun 1838. Masjid ini dibangun untuk mengenang dan penguburan Nawab Awadh ketiga dan ibunya

7. Masjid Jama, Bhilai

img_title
Jama Masjid, Bhilai. (Foto: tripoto)

Masjid Jama di Bhilai adalah salah satu masjid terbesar di India. Ini adalah masjid pertama di dunia yang bangunannya berbentuk "Ya Allah" dalam tulisan Arab.

8. Masjid Nagina, Agra

img_title
Nagina Masjid, Agra. (Foto: tripoto)

Masjid Nagina juga disebut 'Masjid Permata'. Masjid ini terletak di Benteng Agra yang dibangun oleh Shah Jahan untuk para wanita keluarga kerajaan dengan tiga kubah dan lengkungan yang megah.