Menurut Gus Baha, Hari Kiamat Masih Jauh Jika 3 Hewan Ini Masih Ada di Bumi

KH Bahauddin Nursalim atau Gus Baha
KH Bahauddin Nursalim atau Gus Baha (Foto : Instagram @ngajigusbaha)

AntvHari kiamat atau yang dikenal juga dengan hari akhir, di mana bumi hancur dan tidak ada lagi kehidupan di dalamnya, menjadi pembahasan menarik di media sosial. 

Gambaran tentang hari akhir tersebut terdengar mengerikan dan telah banyak dibahas oleh umat manusia, seperti dalam ajaran agama Islam

KH Ahmad Bahaudin Nursalim alias Gus Baha membahas soal hari kiamat. Menurut murid KH Maimoen Zubair alias Mbah Moen itu, kiamat masih jauh jika ada tiga jenis hewan ini di dunia.  

Ulama ahli tafsir tersebut menjelaskan jika tak akan ada hari kiamat apabila masih ada ketiga jenis hewan tersebut di muka bumi karena hewan itu akan menjadi penghambat kiamat. 

img_title
KH Bahauddin Nursalim atau Gus Baha. (Foto: Instagram @ngajigusbaha)

 

“Kiamat masih belum akan terjadi jika masih ada 3 jenis hewan berikut ini di muka bumi,” kata Gus Baha dilansir dari kanal YouTube Santri Gayeng Kamis, 16 November 2023.