5 Pantai Lombok dengan Segala Pesonanya, Cocok untuk Liburan

Pantai Gili Trawangan
Pantai Gili Trawangan (Foto : VIVA)

 

Posisi keempat ada Pantai Senggigi, wisata yang satun ini merupakan salah satu ikon wisata Lombok. Panorama di pantai ini sangat indah memikat, air laut yang cukup tenang dengan deburan ombak kecil. Jadi, aman untuk berenang maupun sekadar bermain air dan berendam. 

Akses menuju ke tempat wisata yanag satu ini terbilang sangat mudah, pengunjung bisa naik kendaraan roda dua dan roda empat. Jalannya pun sudah beraspal dan juga mulus tentunya. Sesampainya di pantai, pengunjung bisa langsung melihat pemandangan yang sangat memukau.

5. Pantai Gili Trawangan

img_title
Pantai Gili Trawangan. (Foto : VIVA)

 

Posisi kelima ada Pantai Gili Trawangan, pantai ini merupakan yang terbesar dari ketiga pulau kecil atau gili yang terdapat di sebelah barat laut Lombok. Trawangan ini juga merupakan satu-satunya gili yang ketinggiannya di atas permukaan laut cukup signifikan. Dengan panjang 3 km dan lebar 2 km, Trawangan berpopulasi sekitar 800 jiwa.