Satu Bakwan Mengandung 137 Kalori, Simak Tips Konsumsi Gorengan yang Sehat dan Rendah Kolesterol

Ilustrasi Bakwan
Ilustrasi Bakwan (Foto : Freepik)

"Trik kedua menggunakan tissue bersih memang tissue digunakan untuk makanan untuk keringkan minyak sehingga sedikit mengurangi minyak yang masuk," ia melanjutkan. 

Untuk penggunaan minyak, Juwalita mengungkap bahwa penggunaan minyak yang tepat adalah tidak lebih dari dua kali pemakaian. Serta teknik menggorengnya yang tepat. 

"Minyak yang dipakai ideal 1 pakai. Maksimal 2 kali. Ketika minyak sudah ada banyak buihnya warnanya lebih hitam tidak layak dipakai ada radikal bebas," ia menjelaskan.

"Kemudian ketika goreng masukkan di suhu panas, minyak nempel tidak terlalu banyak. ketika masuk makanan kecil sedikit biar matang ke dalam, baru angkat sehingga minyaknya tidak terlalu banyak nempel," ujar dr. Juwalita SurapsariM.GiziSp.GK.