Simak! 5 Jenis Makanan Ini Bisa Bantu Menjaga Kesehatan Mata

Ilustrasi mata
Ilustrasi mata (Foto : Freepik/ cookie_studio)

Sayuran ini kaya akan lutein dan zeaxanthin, antioksidan yang ditemukan dalam konsentrasi tinggi di macula, bagian retina yang mengontrol penglihatan sentral. 

Makula menyaring cahaya biru yang berbahaya, melindungi dan memelihara sel-sel sehat di dalam mata. 

2. Ikan Berlemak

img_title
Salmon. (Foto: Pixabay)

Konsumsi ikan berlemak bisa membantu dalam menjaga kesehatan mata. Ikan berlemak seperti salmon, tuna, dan mackerel kaya akan asam lemak omega-3, nutrisi penting untuk mata. 

Memilih untuk mengonsumsi ikan berlemak secara teratur juga dapat mengurangi risiko AMD dan membantu menjaga kesehatan mata secara keseluruhan.

3. Kacang-kacangan