Gawat!!, Riset Menyebut Virus Corona Berpotensi Menginfeksi 2/3 Warga Bumi

Gawat!!, Riset Menyebut Virus Corona Berpotensi Menginfeksi 2/3 Warga Bumi (Foto Dok. niaid.nih.gov)
Gawat!!, Riset Menyebut Virus Corona Berpotensi Menginfeksi 2/3 Warga Bumi (Foto Dok. niaid.nih.gov) (Foto : )
Meski ada temuan terkait obat dan penangkal, namun penularan virus corona terus meningkat signifikan terutama di China.
Seperti dikutip dari Bloomberg, seorang ilmuwan penyakit menular memperingatkan segala sesuatunya bisa berubah di luar kendali dan dua pertiga populasi penduduk di dunia bisa tertular.Potensi itu dijelaskan oleh ilmuwan bernama Ira Longini, yang juga penasihat Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) yang sedang mendalami penularan virus di China dan Ira Longini memperkiran, akan ada miliaran populasi yang terinfeksi, dari hitungan resmi WHO saat ini.
"Jika virus menyebar di wilayah China, aktivitas di China termasuk wilayah karantina yang dihuni oleh puluhan juta orang, juga harus dihindari," jelas Ira seperti ditulis Bloomberg. Lebih lanjut Longini yang juga sebagai Direktur Pusat Statistik dan Penyakit Infeksi Kuantitatif di Universita Florida, mengatakan, proses karantina memungkinkan dalam memperlambat penyebaran virus, tapi virus bisa cepat merebak di China dan sekitarnya sebelum terjadi proses karantina.[caption id="attachment_281287" align="aligncenter" width="900"] Kesibukan ilmuwan China untuk menemukan obat manjur untuk pasien virus corona (Foto CCTV)