Gempa Magnitudo 7,9 Guncang Kepulauan Tanimbar, Sejumlah Rumah dan Fasum Rusak

Gempa Magnitudo 7,9 Guncang Kepulauan Tanimbar
Gempa Magnitudo 7,9 Guncang Kepulauan Tanimbar (Foto : antvklik-Christ Belseran)

Sesuai rilis yang dikeluarkan BMKG sebelumnya, hasil pemodelan menunjukkan bahwa gempabumi ini berpotensi tsunami, dengan tingkat ancaman siaga di Maluku-Tengah, Kepulauan Maluku-Tenggara, Maluku-Tenggara-Barat P.Yamdena dan Kota-Ambon; dan tingkat ancaman WASPADA di Maluku-Tenggara, Seram-Bagian-Timur, Seram-Bagian-Barat, Buru, Wakatobi, Kendari Pulau Watulumango, Kepulauan Kendari, Konawe Bagian Selatan, Kota-Kendari dan Kendari.

Dari hasil pemantauan BMKG, hingga pukul 04.37 WIT, hasil monitoring BMKG menunjukkan adanya 3 aktivitas gempabumi susulan (aftershock) dengan magnitudo M5,5 M4,8 dan M4,5