Cegah Flu dengan Konsumsi 8 Jenis Makanan Ini

Cegah Flu dengan Konsumsi 8 Jenis Makanan Ini
Cegah Flu dengan Konsumsi 8 Jenis Makanan Ini (Foto : )
Beberapa jenis makanan yang dapat mencegah flu di antaranya, makanan bervitamin A, makanan bervitamin C, selada air, makanan bervitamin D, seledri, makanan bervitamin E, Alpukat, dan makanan yang mengandung zinc.
Dikutip dari
Boldsky , beberapa orang yang sering terkena flu biasa disebabkan oleh sistem kekebalan tubuh lemah dan kebiasaan yang tidak bersih. Oleh karen aitu, penting untuk mencegah tubuh untuk tidak terkena flu, dengan mengubah gaya hidup dan pola makan yang sehat.Berikut 8 jenis makanan yang dapat mencegah flu seperti dilansir dari Eat This : Makanan bervitaman A