Banyak Museum Keren di Dunia Tapi Paling Unik Yordania

Banyak Museum Keren di Dunia Tapi Paling Unik Yordania
Banyak Museum Keren di Dunia Tapi Paling Unik Yordania (Foto : )
Banyak museum keren di dunia tapi yang paling unik ada di Yordania. Apa itu? Museum militer dasar laut. Lokasinya berada di lepas pantai Aqaba. Museum ini diklaim sebagai museum militer di dasar laut pertama di dunia.
Pemerintah kerajaan Yordania menenggelamkan beberapa kendaraan militer, termasuk tank, kendaraan pengangkut pasukan, dan helicopter menggunakan crane.Kendaraan-kendaraan lapis baja itu ditempatkan di kawasan terumbu karang di Laut Merah dengan meniru formasi suatu pertempuran.Pameran kendaraan lapis baja di dasar laut itu menawarkan model wisata museum yang baru untuk wisatawan. Selain menyelam menikmati indahnya terumbu karang dan biota laut, juga sekaligus mengetahui sejarah maupun peralatan untuk pertempuran.[caption id="attachment_341966" align="alignnone" width="900"]
Banyak Museum Keren di Dunia Tapi Paling Unik Yordania Terumbu karang di perairan utara Laut Merah merupakan tujuan populer penyelam dan wisatawan lainnya. Foto: Reuters via BBC[/caption]Otoritas Zona Ekonomi Khusus Aqaba (ASEZA) menggabungkan tiga aktivitas yaitu olah raga, lingkungan, dan pameran sekaligus di kawasan ini.[caption id="attachment_341964" align="alignnone" width="900"] Banyak Museum Keren di Dunia Tapi Paling Unik Yordania Satu helikopter militer, yang disumbangkan oleh Angkatan Udara Kerajaan Yordania, adalah salah satu dari beberapa kendaraan militer yang ditenggelamkan. Foto: Reuters via Viva.co.id[/caption]Peresmian museum unik ini dilakukan pada Rabu (24/07/2019) silam.