Indonesia di Peringkat Tiga Penerima Telepon Spam Terbanyak Dunia

telepon
telepon (Foto : )
Truecaller juga mencatat, Indonesia berada di peringkat 10 negara penerima SMS terbanyak di dunia. Rata-rata orang Indonesia menerima 46 SMS spam setiap bulan. Tiga negara dengan jumlah SMS spam terbanyak berasal dari Afrika, yaitu Ethiopia, Afrika Selatan dan Kenya.
[caption id="attachment_256541" align="alignnone" width="768"] Daftar negara penerima SMS spam terbanyak dunia[/caption]
Sementara Malaysia adalah negara penerima spam terbanyak kedua di Asia Tenggara dengan rata-rata menerima 24 SMS spam setiap bulan.Direktur Komunikasi Truecaller Kim Fai Kok dalam siaran persnya mengatakan, saat ini ponsel sudah menjadi bagian tak terpisahkan dalam kegiatan sehari-hari. Namun oknum yang tidak bertanggungjawab justru mengambil kesempatan dengan menipu masyarakat. Antara