Angkatan Laut AS Akhirnya Akui Ada UFO

ufo
ufo (Foto : )
Gradisher menegaskan, Angkatan Laut AS bersikap transparan terhadap fenomena obyek udara tak teridentifikasi atau yang mereka sebut dengan istilah UAP. Ini bertujuan agar para pilot mereka berani melaporkan gangguan selama latihan terbang yang dapat mengancam keselamatan pilot.
"Ini semua tentang seringnya gangguan yang terjadi di wilayah latihan kami oleh UAP. Video yang publik saksikan hanya bagian kecil dari seringnya terjadi gangguan saat latihan Angkatan Laut. Satu-satunya cara untuk mengungkap UAP adalah dengan mendorong pilot yang berlatih untuk melaporkan apa yang mereka lihat," kata Gradisher.
Sumber: CNN