Sedang Tayang! Sinopsis dan Review Film Crazy, Stupid, Love: Kegilaan dan Komitmen dalam Cinta

Crazy, Stupid, Love (Foto : Instagram @screenmediafilms.id)

Crazy, Stupid, Love. (Foto: Youtube Screenmedia Films Indonesia)

 

Review Crazy, Stupid, Love (2022)

 

Susan Sameh dalam film Crazy, Stupid, Love. (Foto: Youtube Screenmedia Films Indonesia)

 

Meski tergolong film yang ringan, Crazy, Stupid, Love menyimpan pesan dan renungan mendalam dalam meniti kehidupan. Tak hanya itu, sutradara M. Ainun Ridho juga berhasil menyajikan adegan sederhana dan dramatis yang kerap dialami banyak orang.