Spike Dinobatkan Sebagai Anjing Tertua di Dunia oleh Guinness World Record

Spike
Spike (Foto : GUINNESS WORLD RECORDS)
img_title
Spike. (Foto: GUINNESS WORLD RECORDS)

 

Sekitar sepuluh tahun yang lalu, wanita Ohio ini pertama kali melihat Spike yang berkeliaran di tempat parkir sebuah toko kelontong.

Saat ditemukan, Spike dalam kondisi yang cukup memprihatinkan dengan noda darah di lehernya.

"Punggungnya dicukur, ada noda darah di lehernya dari rantai atau tali, dan terlihat sangat kasar," kenang Rita.

Saat pertama kali bertemu, Spike langsung masuk ke mobil Kimball. Sejak itulah, Kimball dan keluarganya menganggap Spike sebagai anggota baru di keluarga mereka.

Yang unik dari Spike adalah makanan kesukaannya yakni Doritos yang dihancurkan, selain sosis dan keju.