110 Nama Bayi Laki-laki Beserta Artinya, Bisa Jadi Referensi!

Bayi laki-laki
Bayi laki-laki (Foto : Pixabay)

Antv – Nama bayi laki-laki mungkin menjadi hal yang cukup banyak dicari oleh orang, sebab dalam memberikan nama kepada sang buah hati yang baru lahir kadang kala sangat membingungkan akan pilihan nama yang tepat.

Ada begitu banyak nama depan yang bagus untuk bayi laki-laki, tetapi tak sedikit yang dibuat kebingungan akan hal tersebut. Mulai dari makna dan arti dari pemberian nama kepada sang buah hati rasanya sedikit perlu diperhatian. 

Sebab, ketika memberikan nama kepada anak, tentu nama tersebut akan dibawa sampai dewasa. Tentunya dengan nama yang baik, tepat, dan memiliki arti yang bagus pun bisa menjadi doa bagi anak tersebut. 

Kalau saat ini kamu tengah mencari nama bayi laki-laki yang tepat, maka dalam tulisan ini akan menguraikan sederet nama bayi untuk laki-laki cukup populer yang berasal dari berbagai tema dan negara.

Mengutip dari Made for Mums dalam VIVA dan berbagai sumber lainnya, berikut merupakan kumpulan nama bayi laki-laki yang bisa menjadi bahan referensi kamu untuk menamai sang buah hati tercinta.

Nama Bayi Laki-laki Beserta Asal dan Artinya

 
img_title
Bayi laki-laki. (Foto : Pixabay)
  1. Oliver, asal Latin, artinya : Pohon zaitun 
  2. George, asal Yunani, artinya: Petani 
  3. Arthur, asal Celtic, artinya: beruang 
  4. Noah, asal Ibrani, artinya: istirahat atau kenyamanan 
  5. Muhammad, asal Arab artinya: Terpuji 
  6. Leo, asal Latin, artinya: Singa 
  7. Osca, asal Irlandia rtinya: Tombak Dewa 
  8. Harry, asal Inggris artinya: Penguasa 
  9. Archie, asal Jerman artinya: Berani  
  10. Jack, asal Inggris artinya : Tuhan itu Maha Pemurah
  11. Henry, asal Jerman artinya: Penguasa rumah 
  12. Charlie, asal Inggris artinya: Manusia bebas 
  13. Freddie, asal Jerman artinya : Penguasa yang damai 
  14. Theodore, asal Yunani artinya : Pemberian Tuhan 
  15. Thomas, asal Aram artinya: Kembar Tren: Bergerak ke bawah 
  16. Finley, asal Gaelik artinya: Pahlawan berambut pirang 
  17. Theodore, asal: Yunani artinya: Pemberian Tuhan 
  18. Alfie, asal Inggris artinya : Nasihat yang bijaksana 
  19. Jacob, asal: Ibrani artinya: Pengganti 
  20. William, asal: Jerman artinya: pelindung yang ditentukan 
  21. Isaac, asal: Ibrani artinya: dia akan tertawa 
  22. Tommy, asal: Bahasa Aram artinya: Kembar 
  23. Joshua asal: Ibrani artinya: Tuhan adalah keselamatanku 
  24. James asal: Ibrani artinya : pengganti 
  25. Lucas asal: Latin artinya : Cahaya 
  26. Alexander, asal: Yunani artinya: Pembela rakyat 
  27. Arlo, asal: Inggris artinya : Bukit berbenteng 
  28. Roman, asal: Latin artinya: warga negara Roma 
  29. Edward, asal: Inggris artinya: wali kaya 
  30. Elijah, asal: Ibrani artinya: Tuhan adalah Allahku 
  31. Teddy, asal: Yunani artinya: Pemberian Tuhan 
  32. Muhammed, asal: Arab artinya: Terpuji 
  33. Max, asal: Latin artinya : yang terbesar 
  34. Adam, asal: Ibrani, artinya: putra bumi merah 
  35. Albie, asal: Inggris, artinya: cerah, cemerlang 
  36. Ethan, asal: Ibrani, artinya: kuat, teguh 
  37. Logan, asal: Skotlandia, arti: lubang kecil 
  38. Joseph, asal Ibrani, artinya: menambahkan 
  39. Sebastia, asal Yunani, artinya : terhormat 
  40. Benjamin, Asal Ibrani, artinya: anak dari tangan kanan 
  41. Harrison, asal Inggris, artinya: putra Harry 
  42. Mason, asal Inggris, artinya: pekerja batu 
  43. Rory, asal Gaelik, artinya: raja merah 
  44. Reuben, asal Ibrani, artinya: lihatlah, seorang putra 
  45. Luca, asal Italia, artinya : Pembawa cahaya 
  46. Louie, asal Inggris, artinya : Prajurit terkenal 
  47. Samuel, asal Ibrani artinya: Tuhan telah mendengar 
  48. Reggie, asal Inggris artinya: raja 
  49. Jaxon, asal Inggris, artinya : Tuhan itu Maha Pemurah 
  50. Daniel, asal Ibrani, artinya: Tuhan adalah hakimku

    img_title
    Bayi laki-laki. (Foto : Pixabay)
  51. Hugo Asal: Jerman Artinya: hati atau roh 
  52. Louis Asal: Prancis Artinya : Prajurit terkenal 
  53. Jude Asal: Ibrani Artinya: terpuji 
  54. Ronnie Asal: Inggris Artinya: Nasihat penguasa 
  55. Dylan Asal: Welsh Artinya: putra laut 
  56. Zachary Asal: Ibrani Artinya: Tuhan mengingat 
  57. Albert Asal: Jerman Artinya: mulia, cerah 
  58. Hunter Asal: Inggris Artinya: orang yang berburu 
  59. Ezra Asal: Ibrani Artinya: tolong 
  60. David Asal: Ibrani Artinya: tercinta 
  61. Frankie Asal: Latin Artinya: yang gratis 
  62. Toby Asal: Inggris Artinya: Tuhan itu baik 
  63. Frederick Asal: Jerman Artinya : Penguasa yang damai 
  64. Carter Asal: Inggris Arti: pengangkut barang dengan gerobak 
  65. Gabriel Asal: Ibrani Artinya: Tuhan adalah kekuatanku 
  66. Grayson Asal: Inggris Artinyal : Anak seorang pramugara 
  67. Riley Asal: Irlandia Artinya: berani Tren: bergerak ke bawah 
  68. Jesse Asal: Ibrani Artinya: Karunia Tuhan atau Tuhan ada 
  69. Hudson Asal: Inggris Artinya: putra Hud 
  70. Bobby Asal: Inggris Artinya: ketenaran yang cerah 
  71. Rowan Asal: Gaelik Artinya: si rambut merah kecil 
  72. Jenson Asal: Skandinavia Artinya: putra Jens 
  73. Finn Asal: Irlandia Artinya: adil 
  74. Michael Asal: Ibrani Artinya: Siapa yang seperti Tuhan? 
  75. Stanley Asal: Inggris Artinya: pembukaan berbatu 

    img_title
    Bayi laki-laki. (Foto : Pixabay)
  76. Galvin Asal: Irlandia Artinya : Cerah 
  77. Felix Asal: Latin Artinya: bahagia, beruntung 
  78. Jasper Asal: Inggris Artinyal : Bendahara 
  79. Liam Asal: Irlandia Artinya: dengan helm berlapis emas 
  80. Milo Asal: Yunani Artinya : Prajurit Tren: bergerak naik 
  81. Sonny Asal: Amerika Artinya: anak kami 
  82. Oakley Asal: Inggris Artinya: padang rumput pohon oak
  83. Elliot Asal: Inggris Artinya: Tuhan adalah Allahku 
  84. Chester Asal: Latin Artinya : benteng 
  85. Caleb Asal: Ibrani Artinya: setia, pengabdian kepada Tuhan 
  86. Harvey Asal: Prancis Artinya: pejuang perang 
  87. Elliott Asal: Inggris Artinya: Tuhan adalah Allahku 
  88. Charles Asal: Inggris Artinya: orang bebas Tren: bergerak ke bawah 
  89. Ellis Asal: Inggris/Welsh Artinya : baik hati 
  90. Jackson Asal: Inggris Artinya: putra Jack 
  91. Alfred Asal: Inggris Artinya : Nasihat yang bijaksana 
  92. Ollie Asal: Latin Artinya : Pohon zaitun 
  93. Leon Asal: Yunani Artinya: singa 
  94. Yusuf Asal: Arab Artinya: Tuhan akan menambahkan 
  95. Ralph Asal: Inggris/Norse Kuno Artinya: Nasihat Serigala

Nama Bayi Laki-laki Beserta Pengertiannya

img_title
bayi laki-laki. (Foto : Pixabay)
  1. Rafa Fauzan: yang menang dan bahagia Rafa: bahagia, kaya Fauzan: kemenangan 
  2. Rafi Naufal: dermawan yang tinggi derajatnya Rafi: tinggi derajatnya Naufal: dermawan 
  3. Rafiq Zaim: brigadir jenderal yang suka menolong Rafiq: penolong Zaim: jenderal 
  4. Sajid Sakhiy: orang yang bersujud kepada Allah dan murah hati Sajid: orang yang bersujud kepada Allah Sakhiy: murah hati 
  5. Sayyidah Hakimah: pemimpin yang bijaksana Sayyidah: pemimpin Hakimah: bijaksana 
  6. Shadiq Sakha: orang yang tulis dalam setiap ucapannya dan murah hati Shadiq: orang yang tulis dalam setiap ucapannya Sakha: murah hati Nama Bayi Laki-Laki Islam Abjad T-Z 
  7. Tahir Nassir: lelaki suci yang menjadi pelindung Tahir: suci, murni Nassir: pelindung 
  8. Tariq Israt: penuh kasih sayang seperti bintang Tariq: bintang Israt: kasih sayang 
  9. Ubaydillah Fauzi: hamba Allah yang mendapat kemenangan Ubaydillah: hamba Allah Fauzi: kemenangan 
  10. Umair Hassan: lelaki tampan dan cerdas Umair: cerdas Hassan: tampan 
  11. Umduhah Khalidah: perbuatan terpuji yang abadi Umduhah: perbuatan terpuji Khlaidah: abadi 
  12. Wafi Amzar: kesempurnaan yang mulia Wafi: sempurna Amzar: mulia 
  13. Widad Ghaniyyur: persahabatan yang dipenuhi cinta dengan kaya berlimpah Widad: cinta, sahabat Ghaniyyur: kekayaan 
  14. Xavier Mikhail: lelaki yang tak punya rasa takut dan membawa rezeki serta cahaya Xavier: cahaya terang Mikhail: malaikat pembawa rezeki 
  15. Yasir Razim Yasir: sederhana, santai Razim: kuat 

Itulah 110 nama bayi laki-laki lengkap beserta asal dan artinya, semoga ini menjadi  bahan refensi kamu dalam mencari nama yang cocok yang akan diberikan kepada sang buah hati yang bejenis kelamin laki-laki.