Pemudik Dikejutkan Oleh 3 Orang Berpakaian Pendekar di Rest Area Kilometer 57 Tol Jakarta-Cikampek

Cinta dan Legenda Pendekar Rajawali
Cinta dan Legenda Pendekar Rajawali (Foto : Nadya/ Antvklik)

Terakhir, perempuan mengenakan baju pendekar berwarna putih dengan rambut dikuncir serta membawa kipas. 

Saat ditanya mengapa bergaya unik, mereka mengungkapkan jika aksinya itu dilakukan karena selama 2 tahun sebelumnya tak mudik karena pandemi. 

Lalu, pendekar yang memakai costum ungu dengan bagian kepala diikat itu mengatakan jika usai pandemi melanda sebelumnya tak bisa pulang kampung, kini mereka ingin mudik. 

“Selama pandemi 2 tahun kita ini tidak bisa mudik ke mana-mana dan kita nadzar, karena setelah pandemi ini kita ingin mudik dan kita ingin menghargai costum yang kita inginkan, pendekar Rajawali,” katanya di Rest Area Kilometer 57 tol Jakarta-Cikampek Kamis, 10 April 2023. 

img_title
Cinta dan Legenda Pendekar Rajawali. (Foto: Nadya/ Antvklik)

 

Lalu, salah seorang yang berdandan unik itu pun mengatakan jika bakal ada pendekar Rajawali yang akan datang ke ANTV.