Kalahkan Justin Bieber, Jungkook BTS Raih Peringkat Pertama sebagai Penyanyi Solo Terpopuler

Jungkook dan Justin Bieber
Jungkook dan Justin Bieber (Foto : Twitter: @hotydepresiva dan Instagram: @justinbieber)

 

Alhasil, ekspektasi dan ketertarikan lebih tertuju pada kemampuan dan gerakan Jungkook untuk ditampilkan melalui berbagai aktivitas musikal, termasuk album solo yang rencananya akan dirilis di masa mendatang.

Tak sampai disitu saja, bahkan netizen Korea mengaku bangga karena BTS dinobatkan sebagai pria terseksi di usia 25 tahun menurut majalah People 'Sexy at every age'.

Bahkan baru-baru ini Majalah People merilis daftar yang memiliki julukan "Sexy at Every Age" itu memilih satu selebritis pria untuk mewakili setiap usia diantara 18 dan 70 tahun yang pantas mendapatkan gelar sebagai pria terseksi di usia mereka di tahun 2022.