Ini Dia Langkah-langkah Mudah untuk Menjaga Daya Tahan Tubuh

Ini Dia Langkah-langkah Mudah untuk Menjaga Daya Tahan Tubuh
Ini Dia Langkah-langkah Mudah untuk Menjaga Daya Tahan Tubuh (Foto : )
Langkah-langkah mudah untuk menjaga daya tahan tubuh meliputi, berjemur di bawah matahari, olahraga rutin, cukup minum air putih, konsumsi vitamin dan suplemen, konsumsi makan sehat dengan gizi seimbang, serta ticur yang cukup.
Daya tahan tubuh yang prima adalah kunci utama agar terhindar dari berbagai penyakit. Terlebih dalam situasi pandemi ini, kita harus lebih berusaha untuk menjaga dan meningkatkannya. Menjaga daya tahan tubuh dan mematuhi protokol kesehatan menjadi pilihan yang harus diambil agar tidak mudah terinfeksi virus corona.Dilansir dari
covid19.go.id , ada enam langkah mudah yang bisa dilakukan oleh masyarakat untuk menjaga daya tahan tubuh. Namun, langkah-langkah mudah ini harus rutin dilakukan. Berjemur di bawah matahari Matahari merupakan sumber vitamin D alami dan gratis yang sangat penting untuk daya tahan tubuh. Berjemur di bawah matahari pagi minimal 10-15 menit sebaiknya rutin dilakukan 2 sampai 3 kali dalam seminggu. Olahraga rutin