Meski Beragama Islam, Shah Rukh Khan Sampaikan Pesan untuk Umat Hindu yang Merayakan Diwali

Meski Beragama Islam, Shah Rukh Khan Sampaikan Pesan untuk Umat Hindu yang Merayakan Diwali
Meski Beragama Islam, Shah Rukh Khan Sampaikan Pesan untuk Umat Hindu yang Merayakan Diwali (Foto : Carandbike)
Diwali sering juga disebut Dipavali, Deepavali, atau Dipawali, tapi semuanya punya arti sama, yakni festival cahaya. Perayaan ini melambangkan menangnya kebaikan atas keburukan yang dilambangkan dengan cahaya yang berhasil mengalahkan kegelapan.


Diwali merupakan festival utama di India dalam setahun, sebuah kesempatan untuk berbenah rumah, membeli pakaian baru, dan tentu saja, menikmati pesta, makan-makan, dan saling bertukar hadiah. Festival Diwali tahun ini jatuh pada 12 November.

Diwali merupakan festival paling populer dan sangat dinantikan di India. Perayaannya diadakan selama lima hari berturut-turut berdasarkan kalender Hindu bulan Ashwayuja.