Ceritakan Awal Mula Jadi Seksolog, Dokter Boyke Sempat Ditentang Keluarga

dr.boyke
dr.boyke (Foto : )
ujarnya.Dari kasus tersebut, ia mulai berpikir untuk lebih menajamkan spesialisasinya di bidang seksologi. Namun, keputusan tersebut rupanya bukan keputusan yang mudah.Ia mengaku mendapat banyak tekanan baik dari keluarga maupun dari rekan seprofesi. Pada saat itu, ibunya sempat melarang untuk mengambil spesialisasi di bidang seksologi.
"Saat itu awalnya keluarga tidak menerima. Saya mulai kan muncul di TV bicara soal seks, ibu saya menangis. Ibu saya sedih karena diomongin sama ibu-ibu pengajian,"
ungkapnya.Karena saat itu di Indonesia belum ada spesialisasi bidang seksologi, mau tak mau ia harus belajar di Luar Negeri dengan biaya yang sangat mahal.Ia pun sempat meminta bantuan surat rekomendasi dari dokter di Indonesia agar mendapat potongan biaya pendidikan, namun ditolak karena dianggap tak terlalu penting.Alhasil, ia harus membayar penuh semua biaya pendidikan dengan cara memotong anggaran tempat tinggal dan biaya hidupnya di luar negeri agar bisa menyelesaikan pendidikannya di sana.