Presiden Jokowi Terima Raja dan Ratu Belanda di Istana Bogor

Presiden Jokowi Terima Raja dan Ratu Belanda di Istana Bogor
Presiden Jokowi Terima Raja dan Ratu Belanda di Istana Bogor (Foto : )
Pengambilan foto resmi kenegaraan sempat diulang karena ulah Sedah Mirah yang lucu, turut berfoto bersama neneknya, Iriana Joko Widodo. Foto: Cendono Mulian dan Achmad Djuanedi | ANTV[/caption]Raja Belanda Willem-Alexander tiba di Bandara Halim Perdanakusuma, Jakarta Timur, Senin, 9 Maret 2020. Dijadwalkan melakukan kunjungan kenegaraan ke Indonesia hingga Jumat, 13 Maret 2020. Selain di Jakarta, Raja Willem-Alexander rencananya akan berkunjung ke Yogyakarta, Palangkaraya dan Danau Toba.Kunjungan kenegaraan terakhir kerajaan Belanda dilakukan pada tahun 1995 oleh Ratu Beatrix. Pada saat itu, Willem-Alexander juga turut sebagai Putra Mahkota.Belanda merupakan salah satu mitra penting Indonesia di Eropa, baik di bidang perdagangan, investasi maupun pariwisata.
Cendono Mulian dan Achmad Juanedi | Jakarta