Jemaah Haji Gelombang Kedua Diimbau Mandi Umrah di Embarkasi

Jemaah haji gelombang kedua
Jemaah haji gelombang kedua (Foto : )
Senada dengan Sri Ilham, Kepala Daker Bandara Arsyah Hidayat menggarisbawahi perlunya jemaah haji gelombang kedua mandi umrah sejak dari embarkasi di Tanah Air. Adapun berganti kain ihram dan niatnya, bagi laki-laki bisa dilakukan di bandara.
Ini penting, kata Arsyad, untuk mempersingkat keberadaan jemaah di Bandara. “Tidak bisa dibayangkan kalau setiap jemaah harus mandi dulu semua, antrian akan lebih panjang. Apalagi tahun ini kuota haji seluruh dunia kembali normal,” ujarnya.
Arsyad mengaku kelau pihaknya akan mulai memberangkatkan sebagian petugas Daker Bandara pada 11 Agustus 2017 untuk persiapan penyambutan kedatangan jemaah haji gelonbang kedua di Jeddah.