Daihatsu Indonesia Masters 2019 : Hendra/Ahsan Menang Mudah

hendra-ahsan
hendra-ahsan (Foto : )
“Target jangka panjang, mau ke olimpiade, kami tahu pasti tidak mudah, banyak pemain muda. Semoga bisa masuk,” kata Hendra.“Sekarang jadi main independen, sama saja seperti pemain pelatnas, punya tanggungjawab ke sponsor, mau kasih hasil maksimal, jangan asal-asalan,” tutur Ahsan.
Sementara itu, pasangan Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto juga lolos ke babak kedua dengan mengalahkan Lee Jhe-Huei/Yang Po-Hsuan (Taiwan), dengan skor 21-10, 21-13.