Siapa Sangka Bisnis Ruben Onsu Bermula dari Jualan Telur

(Tangkap layar Ruben Onsu-Helmy Yahya Bicara YouTube) (Foto : )

terang Ruben Onsu.Ruben Onsu berhasil mendapatkan solusi akan permasalahan para perternak ayam. Terinspirasi dari sebuah makanan di kota Jogjakarta, Ruben mulai membangung bisnis Ayam Geprek Bensu.Pria kelahiran 15 Agustus 1983 bersyukur salah satu bisnisnya Ayam Geprek Bensu masih berjalan paralel dengan usaha bisnis lainnya. Menurutnya memiliki usaha bukanlah mimpi namaun adalah doa untuk sukses yang terucap dari sanubari terdalamnya. “ Ya ini mesti disyukurin, kalo aku sih mikirnya ginih, skemanya kita kan punya rencana tapi Tuhan yang punya keputusam. Apakah ini mimpi aku yang dulu doa aku ingin jadi orang sukses, ada ini ada itu mengalir ajah,” ungkap Ruben.Suami Sarwendah ini tampaknya berkomitmen kepada para perternak ayam. Dukungan dan kerjasama yang saling menguntungkan membawa bisnis Ayam Geprek Bensu menyebar ke seluruh pelosok kota tanah air dan  berhasil membuka cabang di Kuala Lumpur, Malaysia.