6 Penyebab Kucing Kencing Berdarah, Jangan Diabaikan!

Ilustrasi kucing
Ilustrasi kucing (Foto : Freepik/freepik)

Darah dalam urine disebut hematuria. Terkadang kamu dapat melihat darah pada urine mereka. Hal ini bisa diketahui dengan melihat air seni yang tampak merah atau berubah warna. 

Di sisi lain, hematuria tidak dapat dilihat dengan mata telanjang. Namun, sel darahnya dapat dilihat pada pemeriksaan mikroskopis urin.

Darah dalam urine kucing biasanya terjadi saat ada sesuatu yang merusak jaringan saluran kemih. Saluran kemih kucing terdiri dari beberapa struktur, yakni ginjal, ureter, kandung kemih, dan uretra.

Masalah di satu atau lebih area saluran kemih dapat menyebabkan darah dalam urine kucing. Bahkan masalah tertentu di tempat lain dapat menyebabkan hematuria. 

Berikut adalah beberapa kemungkinan penyebab kencing berdarah pada kucing.

img_title
Ilustrasi kucing. (Foto: Pexels/Matheus Guimarães)

Infeksi