9 Tanda Awal Penyakit Jantung yang Wajib Diwaspadai Bagi Pria

Ilustrasi serangan jantung
Ilustrasi serangan jantung (Foto : Freepik/drazenzigic)

2. Kelelahan Berlebihan

img_title
Ilustrasi Lelah. (Foto: Pixabay)

Rasa lelah berlebihan biasanya muncul saat jantung kamu tak bekerja dengan baik.

Pria yang sering dan cepat lelah saat bekerja di kantor atau melakukan aktivitas lain seperti menaiki tangga dan membawa barang belanjaan ke mobil berisiko kena penyakit jantung. 

Merasa lelah sepanjang waktu mungkin menandakan kondisi gagal jantung atau kondisi yang lainnya.

Jika kamu merasa lelah di hampir semua hal yang dilakukan, maka harus menghubungi pertolongan medis untuk mengetahui penyebabnya. 

3. Sesak Napas

img_title
Ilustrasi sesak napas. (Foto: VIVA)

Sesak napas ialah salah satu tanda umum yang mendekati gejala serangan jantung pada pria.