KPI Pusat: Peredaran Informasi Hoax di TV dan Radio Sangat Minim

KPI Pusat: Peredaran Informasi Hoax di TV dan Radio Sangat Minim
KPI Pusat: Peredaran Informasi Hoax di TV dan Radio Sangat Minim (Foto : )
hoax yang berkaitan dengan Papua,” kata Komisioner KPI Pusat Nunung Rodiyah, saat Webinar Gerakan Literasi Sejuta Pemirsa “Menjaga Integrasi Nasional Melalui Penyiaran”, Selasa (8/7/2020).Nunung menyebut,  data dari Kementerian Komunikasi dan Informasi ada setidaknya 33
content
dan total 489 tautan informasi yang kemudian ingin direpost oleh ribuan akun sosial media Facebook, Twitter, Instagram dan Youtube.“Artinya dari data ini bisa disimpulkan secara sederhana bahwa distribusi, transformasi, pergerakan informasi yang mengandung muatan-muatan hoax ini banyak kemudian beredar di Facebook, Twitter, Instagram dan Youtube,” ujarnya.Ia menambahkan, peredaran informasi