Timnas Nigeria Sudah Tiba di Russia Dengan Target Lolos 16 Besar

Nigeria Tiba di Russia
Nigeria Tiba di Russia (Foto : )
Alex Iwobi Saat Menghadapi Argentina
[/caption]Kini John Obi Mikel dan kawan-kawan ingin memperbaiki hasil terbaik yang pernah diraih Elang Super di Piala Dunia yaitu lolos dari babak 16 besar di Piala Dunia. John Obi Mikel dan kolega optimis mereka bisa lolos ke babak knock out di Piala Dunia ke 21. Paling buruk mereka ingin keluar sebagai runner up di bawah Argentina.[caption id="attachment_106974" align="alignleft" width="220"] Gol Lionel Messi memberi kemenangan Argentina 3-2 atas Nigeria di Piala Dunia 2014 Brasil [/caption]Elang Super ingin membalas kekalahan dari Argentina di Piala Dunia Brasil 2014. Saat itu Nigeria kalah tipis 2-3 dari Argentina dalam laga Grup F yang digelar di Estadio Beira-Rio, Porto Alegre, 25 Juni 2014. Gol Lionel Messi di menit menit akhir pertandingan menghancurkan harapan Elang Super lolos ke babak knock out.Tim Elang Super mengawali debutnya sebagai wakil Afrika Selatan di Piala Dunia 1994, namun tersingkir di penyisihan grup. Elang Super baru memperlihatkan prestasinya di Piala Dunia Perancis 1998, dengan bintangnya striker Jay Jay Okacha.