ANTV dan Rans Entertainment Gelar Kompetisi Koplo Terbesar, Ini Sejarah Musik Koplo

ANTV dan Rans Entertainment Gelar Kompetisi Koplo Terbesar, Ini Sejarah Musik Koplo (Foto Dok. Ilustrasi dictio.id)
ANTV dan Rans Entertainment Gelar Kompetisi Koplo Terbesar, Ini Sejarah Musik Koplo (Foto Dok. Ilustrasi dictio.id) (Foto : )
Khusus pendaftaran online, peserta juga diwajibkan membuat 2 video cover menyanyi dengan 2 judul berbeda dan bernada koplo, lalu unggah di Instagram Feed atau Tiktok atau keduanya, dengan deskripsi: JUDUL LAGU #KOPLOSUPERSTAR(spasi)NAMA(spasi)ASAL KOTA.Info lengkap mengenai audisi Koplo Superstar dapat dilihat di akun instagram ANTV @antv_official dan instagram Rans Entertainment @ransentertainment serta dapat mengakses kanal www. intipseleb.com untuk berita ter-update seputar Koplo Superstar.
Segera daftarkan dirimu dan raih hadiah uang tunai ratusan juta rupiah serta berkesempatan menjadi artis ANTV dan Rans Entertainment! Lantas, bagaimana bisa muncul musik beraliran koplo? Dunia perdangdutan di Indonesia, pasti akan langsung diingat nama-nama Rhoma Irama, Elvy Sukaesih di tahun 1970-an, hingga mulai bermunculan insan dangdut yang lebih didominasi oleh penyanyi-penyanyi muda dan juga para mahmud alias "mamah muda" seperti Inul Daratista dan Dewi Persik.