Dunia Soroti Kematian Kiper Choirul Huda

Fakta Dibalik Insiden Kiper Choirul Huda Meninggal Dunia
Fakta Dibalik Insiden Kiper Choirul Huda Meninggal Dunia (Foto : )
juga menyampaikan bela sungkawa lewat akun Instagram resminya.“Kabar tragis di Indonesia hari ini setelah kiper terkenal Choirul Huda meninggal dunia setelah bertabrakan di lapangan. Kami mengucapkan bela sungkawa yang tulus untuk keluarga Choirul, klub Persela dan penggemarnya di Indonesia,” tulis FIFA yang dilengkapi dengan foto Choirul Huda yang mengenakan seragam klub Persela.Team-mates and loved ones mourn the passing of ??Indonesian goalkeeper Choirul Huda, who died following a mid-game collision. Rest in peace.
pic.twitter.com/Zf5lwLBtrI
— #FIFAU17WC ??⚽️? (@FIFAcom) October 16, 2017Benturan Keras Kerap Telan Korban Jiwa Insiden benturan keras di lapangan sepakbola yang berakibat fatal bukan sekali ini saja. Pada Mei 2014, pemain Persiraja Banda Aceh Akli Fairuz yang tengah beraksi dalam pertandingan Divisi Utama Liga Indonesia meninggal dunia dua hari setelah bertabrakan dengan penjaga gawang PSAP Sigli Agus Rohman.Dalam kasus ini, Komisi Disiplin PSSI menjatuhkan sanksi berat terhadap Agus Rohman dan juga PT. Liga Indonesia karena Akli Fairuz tidak segera dibawa ke rumah sakit setelah insiden itu. Akli dibiarkan menahan sakit di bangku cadangan dan baru dilarikan ke RS. Zainal Abidin Banda Aceh pada malam hari. Dua hari kemudian, Akli menjalani operasi, tapi nyawanya tak tertolong lagi. Jumadi Abdi Meninggal Setelah Dirawat Delapan Hari