6 Pemain Jebolan Piala Dunia Ini Pernah Bermain di Liga Indonesia

pemain dunia di liga indonesia
pemain dunia di liga indonesia (Foto : )
Dani Ceballos Pemain Liga Inggris Berpenghasilan Tertinggi di Instagram
Setelah itu datang ke Indonesia bergabung dengan klub Pelita Jaya. Walau usianya lebih dari 42 tahun, Milla masih bisa tampil dalam 23 pertandingan dan mencetak 23 gol untuk pelita jaya pada musim 1994-1995.Pada musim berikutnya ia pindah ke klub Kalimantan Putra Samarinda. Di musim terakhirnya di Indonesia itu, Milla menyumbang 12 gol dari 18 pertandingan.

3. Eemanuel Maboang Kessack (Kamerun)

Untuk kali ketiga klub Pelita Jaya kembali mendatangkan pemain bintang dunia pada musim 1997-1998. Adalah Emmanuel Maboang Kessack. Ia merupakan pemain timnas Kamerun di Piala Dunia 1990 dan 1994 bersama dengan Roger Milla.Sayang performa terbaiknya harus terhenti di pertandingan ke-24 bersama Pelita Jaya karena saat itu Liga terpaksa dihentikan karena krisis yang menimpa Indonesia.

4. Pierre Njanka (Kamerun)

Pierre Djaka Njanka-Beyaka untuk kali pertama merumput di Indonesia pada tahun 2008 bersama klub ibukota Persija Jakarta. Alumni timnas Kamerun di Piala Dunia 1998 dan 2002 itu tercatat pernah membela lima klub di Indonesia dalam lima musim.Setelah Persija, Njanka bergabung ke Arema Indonseia pada 2009 dan mengantar Singo Edan menjadi juara Indonesia Super League di bawah arahan Robert Rene Alberts.Tiga musim berikutnya ia bermain untuk Aceh United, Mitra Kukar dan terakhir Persisam Putra Samarinda.

5. Natsja Ceh (Slovenia)