PSBB Diperpanjang, Lima Kepala Daerah Usulkan Lagi KRL Setop Operasi

krl commuter foto twitter info commuter line
krl commuter foto twitter info commuter line (Foto : )
"Paling tidak membatasi, menutup stasiun tertentu dan menyeleksi orang-orang yang akan bepergian menggunakan KRL," kata Ade yang Ketua Gugus Penanganan Covid 19 Kabupaten Bogor.
Ade menyebut,  rata-rata pasien positif terinfeksi virus corona (Covid-19) yang berdomisili di Kabupaten Bogor lantaran tertular virus itu di dalam KRL.
"Kami yakin salah satu penyebab maraknya positif itu karena KRL. Dari data yang ada rata-rata dari penumpang kereta. Kasus positif pertama yang di Bojonggede itu dari kereta," ujarnya.
Kelima kepala daerah telah sepakat memperpanjang masa penerapan PSBB selama 14 hari ke depan, yaitu hingga 28 April 2020.