Beredar Pesan Berantai Pengakuan Pasien RS Persahabatan yang Sembuh dari Virus Corona, Ini Faktanya

Beredar Pesan Berantai Pengakuan Pasien RS Persahabatan yang Sembuh dari Virus Corona, Ini Faktanya (Foto Kominfo)
Beredar Pesan Berantai Pengakuan Pasien RS Persahabatan yang Sembuh dari Virus Corona, Ini Faktanya (Foto Kominfo) (Foto : )
Mari sehat... Mari bahagia.
Semoga Allah Subhanahuwataala selalu melindungi dan merahmati kita semua. Semoga kita semua selalu sehat dan bahagia. Aamiin ya Robalalamiin"
Faktanya, kabar yang diposting di media sosial tersebut adalah tidak benar karena menurut Direktur Utama (Dirut) RSUP Persahabatan, dr. Rita Rogayah mengatakan bahwa, saat perawatan pasien dalam ruangan isolasi dan tidak mungkin dapat berjemur."Ini hoaks. Saat ini pasien dalam ruangan isolasi tidak mungkin dapat berjemur," kata Dirut RSUP Persahabatan dr. Rita Rogayah saat dikonfirmasi, Selasa (31/3/2020) lalu.Kementerian Informasi dan Informatika Indonesia juga memastikan bahwa pesan berantai yang berdar itu adalah hoaks, dan penjelasanya bisa dilihat di sini