Bermain Di Kandang, Inter Milan Dipermalukan AS Roma

AS Roma (Foto : Instagram @officialasroma)

Roma berusaha membalas, menit akhir babak pertama Paulo Dybala mencetak gol usai memanfaatkan umpan Spinazzola. Skor 1-1 bertahan hingga turun minum.

Di babak kedua, jual beli serangan terjadi. Tempo permainan meningkat namun keberuntungan bukan berpihak kepada tuan rumah.

 

 

Roma malah berbalik unggul di menit ke-75 usai Chris Smalling mencetak gol dengan kepalanya.  Inter makin tertekan setelah itu namun hingga peluit panjang dibunyikan skor tidak berubah.

Skor 2-1 untuk Roma bertahan hingga laga usai.