Viral, Satu Keluarga di Kota Bandung Diusir Saat Menjalani Isolasi Mandiri

Salah satu anggota keluarga Ibu Liana, warga pengontrak yang mengaku keluarganya diusir warga saat sedang isolasi mandiri karena positif Covid-19. ( Foto : Asep (Foto : )

Nurma menyesalkan sikap warga pengontrak yang tidak memiliki kesadaran untuk bekerjasama dalam upaya pihak satuan tugas penanggulangan covid-19 tingkat RT, memperkecil terjadinya penyebaran pada klaster keluarga. “Ada video segala macem, padahal tujuan pihak RT dan puskesmas untuk memilih mana pihak yang harus diobati.

Tidak ada pembiaran di kampung ini, buktinya ketua RT selalu memeriksa kebutuhan para warga yang sedang isolasi mandiri, dengan pemberian makanan, namun selalu ditolak,” tambah Nurma. Ia menambahkan, upaya pemerintah dari mulai tingkat RT sampai tingkat ecamatan, peduli atas perkembangan yang terjadi di wilayahnya. Fokus pemerintah daerah untuk melindungi warganya, terutama dari penularan covid-19, yang akhir-akhir ini kian meningkat. Asep Barbara | Bandung, Jawa Barat