Terhambat Ganti Rugi Lahan, Pembangunan Tol Pekanbaru-Dumai Baru 85 Persen

Terhambat Ganti Rugi Lahan, Pembangunan Tol Pekanbaru-Dumai Baru 85 Persen (Foto : )

konstruksi mendekati penyelesaian. Seksi 1 sudah kami selesaikan,” katanya.Fauzan berharap pada tahun 2020 mendatang, ruas jalur Tol Pekanbaru-Dumai dapat digunakan oleh masyarakat luas dan khususnya warga Riau.“Untuk seksi 2 hingga 6 sedang finalisasi pengerjaan. Mudah-mudahan di awal 2020 sudah bisa diselesaikan sehingga harapan masyarakat Riau yang menunggu pengoperasian tol (Pekanbaru-Riau) ini, yang memberi manfaat pertumbuhan perekonomian Riau, bisa segera kita nikmati,” kata Fauzan. Muhammad Arifin | Pekanbaru, Riau