Jadi Aktor Legenda, Inilah 5 Film Benyamin Sueb yang Paling Populer dan Fenomenal

Benyamin Sueb dalam film Si Doel Anak Modern
Benyamin Sueb dalam film Si Doel Anak Modern (Foto : Instagram @benyaminsuaeb1939_1995)

Awalnya memang banyak yang meragukan kemampuannya memerankan karakter yang jauh dari personanya ini, tapi ia berhasil membuktikan diri pada dunia bahwa ia bisa.

img_title
Benyamin Sueb dan Christine Hakim saat menerima Piala Citra FFI. (Foto: Instagram @benyaminsuaeb1939_1995)

Si Doel Anak Modern

Sebelum menjadi Babe di sinetron Si Doel Anak Sekolahan, Benyamin sudah lebih dulu menjadi Doel dalam film Si Doel Anak Modern.

Dalam film ini, ia memerankan Doel, anak Betawi yang tiba-tiba jadi kaya karena rumahnya di Jakarta terjual.

Dalam film tahun 1976 ini, Ben beradu akting bersama Ahmad Albar, Christine Hakim, dan Farouk Afero.

Si Doel Anak Modern juga berhasil membawanya kembali ke ajang bergengsi penghargaan Piala Citra FFI 1977 sebagai Pemeran Utama Pria Terbaik.