Bangga Menjadi Muslim, Ayah Gigi Hadid Bagikan Menu Buka Puasa

Mohamed Hadid
Mohamed Hadid (Foto : Instagram)

“Buah zaitun itu terlihat luar biasa,” sahut yang lain.

Sebelumnya, pada 1 Ramadan lalu, ia juga ikut mempengucapkan sambutan bulan penuh berkah ini. Saat itu ia membagikan potretnya dengan tulisan Ramadan Mubarak.

“Ramadan Mubarak dari keluarga Hadid tak sabar untuk menyantap makanan favorit saya, satu-satunya makanan khas Palestina, Kanefah Nabulsia,” tulis Mohamed Hadid.

“Ramadhan Mubarak dan damai di atas tanah kita... Semoga Allah melindungi yang kurang beruntung dan meminta pertanggungjawaban yang kuat... Amiin,” lanjutnya.