Inilah Deretan Manfaat Nikel untuk Kehidupan Sehari-hari Bagi Manusia

Inilah Deretan Manfaat Nikel untuk Kehidupan Sehari-hari Bagi Manusia (Foto Ilustrasi)
Inilah Deretan Manfaat Nikel untuk Kehidupan Sehari-hari Bagi Manusia (Foto Ilustrasi) (Foto : )
Manfaat nikel dalam kehidupan sehari-hari dipengaruhi oleh strukturnya yang keras, namun mudah ditempa dan ulet.
Nikel sendiri berasal dari sisa-sisa tumbuhan ataupun makhluk hidup yang terkubur di dalam tanah selama jutaan tahun. Nikel merupakan bagian hasil pertambangan dalam kategori logam.Nikel yang memiliki warna keperakan ini mulanya dianggap sebagai logam pengotor pada tembaga.Kemudian pada akhirnya menjadi satu logam tersendiri yang memiliki nilai tinggi, setelah adanya penelitian yang menyimpulkan nikel dapat ditemukan dalam meteroit.[caption id="attachment_418950" align="aligncenter" width="900"]
Nikel yang Bisa Ditambang di Indonesia Ini Memiliki Berbagai Manfaat untuk Kehidupan Manusia (Foto Ilsutrasi) Nikel yang Bisa Ditambang di Indonesia Ini Memiliki Berbagai Manfaat untuk Kehidupan Manusia (Foto Ilsutrasi)[/caption]Manfaat nikel dalam kehidupan sehari-hari memiliki peranan yang sangat penting bagi manusia.Walaupun tidak seterkenal minyak bumi, batu bara dan bijih besi sebagai hasil tambang, nikel yang bisa ditambang di Indonesia ini memiliki berbagai manfaat untuk kehidupan manusia Dilansir dari situs Azchemistry, berikut kami merangkum beberapa manfaat nikel dalam kehidupan sehari-hari yang perlu diketahui. 1. Otomotif.