Ratusan Driver Ojek Online Geruduk Kantor Pengembang Perumahan Alam Sutera

police line
police line (Foto : )
Ratusan driver ojek online geruduk dan kepung kantor manajemen pengembang perumahan elite alam sutera, di wilayah Serpong Utara, Tangerang Selatan, Banten, Jumat (10/1/2020).
Aksi ojol ini buntut dari pengusiran dan penggembosan ban, yang dilakukan pihak yang diduga  petugas
security Alam Sutera, karena dinilai parkir di sembarang tempat saat mendapat orderan makanan maupun penumpang di wilayah tersebut .Aksi unjuk rasa yang di gelar ratusan massa ojek online ini, buntut dari adanya pengusiran serta seringnya kendaraan mereka yang mangkal di wilayah Alam Sutera ,menjadi korban penggembosan ban dan hilangnya helm mereka yang diduga dilakukan oleh petugas security