9 Artis Dunia yang Melelang Barang Aneh, Mulai dari Gigi, Nafas, Hingga Bra Bekas!

Nafas Brad Pitt dan Angelina Jolie dilelang (Foto : Top10unknown)

 

Sepasang celana dalam King of Pop, Michael Jackson dijual dengan harga 1 juta dollar. Penawar yang menang adalah kolektor anonim.

Niall Horan

 

Roti Niall Horan dilelang. (Foto: Top10unknown)

 

Roti panggang Niall Horan yang setengah dimakan dijual dalam lelang seharga 100 ribu dollar. Semua hasil penjualan disumbangkan ke badan amal bernama Young Care.

Elvis Presley

 

Rambut Elvis Presley dilelang. (Foto: Top10unknown)