Makam Gus Dur Sepi Peziarah Setelah Ditutup Gara-gara Corona

makam gus dur 1
makam gus dur 1 (Foto : )
Pada hari biasa makam Gus Dur dikunjungi sedikitnya 3000 peziarah. Bahkan di hari libur bisa mencapai 12 ribu orang.
Terminal kawasan wisata religi makam Gus Dur di Tebuireng, Jombang, Jawa Timur kini sepi.  Meski sempat  ada satu bus rombongan peziarah yang berusaha tetap akan beziarah, namun mereka gagal karena tidak tidak bisa masuk ke area makam.[caption id="attachment_293162" align="alignnone" width="900"]
makam gus dur cuma ada satu bus rombongan asal pekalongan yang datang (Foto: Umar Sanusi)[/caption]Rombongan peziarah dari Pekalongan, Jawa Tengah itu hanya bisa melihat-lihat area taman kompleks wisata religi, karena tidak bisa masuk area makam, sehingga peziarah hanya istirahat di sekitar terminal bus.[caption id="attachment_293163" align="alignnone" width="900"] makam gus dur Rombongan peziarah gagal masuk makam Gus Dur (Foto: Umar Sanusi)[/caption]Sesuai catatan kepala UPDT kawasan wisata religi makam Gus Dur, sejak penutupan pukul 00 Senin dinihari baru ada satu bus rombongan peziarah, sehingga situasi terminal sangat lengang. Padahal saat dibuka normal sedikitnya 60 bus masuk terminal ini setiap hari.Akibat penutupan kawasan wisata makam Gus Dur, puluhan pedagang memilih menutup lapak ataupun tokonya. Kalaupun masih ada yang memaksa membuka lapaknya, tidak nampak ada pembeli yang datang.[caption id="attachment_293165" align="alignnone" width="900"] makam gus dur