Review Restoran Cali Deli & Madame Ching, Rasakan Sensasi Kuliner Vietnam di Jakarta

Cali Deli & Madame Ching
Cali Deli & Madame Ching (Foto : Youtube IntipSeleb Official)
img_title
Cali Deli & Madame Ching. (Foto: Youtube IntipSeleb Official)

Nuansa Homey dengan Desain Khas Vietnam

Begitu memasuki restoran ini, kamu akan disuguhkan dengan nuansa khas Vietnam dengan dekorasi dan ornamen yang khas Vietnam seperti banyaknya pajangan keramik dan patung yang memberi sentuhan etnik dan bisa dijadikan spot foto.

Cali Deli & Madame Ching menyediakan lokasi indoor dan outdoor sehingga pengunjung bisa memilih tempat sesuai keinginan. Tempatnya yang homey dan cozy sangat cocok untuk bersantai sambil mengobrol bersama teman atau keluarga.

img_title
Cali Deli & Madame Ching. (Foto: Youtube IntipSeleb Official)

Untuk bagian indoor, restoran ini mengusung tema modern minimalis dengan sentuhan etnik dari ornamen khas Vietnam. Sedangkan untuk bagian outdoor, tema yang diusung adalah tropical dengan banyaknya tumbuhan yang menambah kesan nyaman. 

img_title
Cali Deli & Madame Ching. (Foto: Youtube IntipSeleb Official)