Wisata Unik di Kolam Renang dengan Ketinggian 2065 MDPL yang Harus Dikunjungi

Wisata Unik di Kolam Renang dengan Ketinggian 2065 MDPL
Wisata Unik di Kolam Renang dengan Ketinggian 2065 MDPL (Foto : Tangkap Layar)

Lokasi kolam renang menghadap langsung ke salah satu tebing Gunung Papandayan. 

Jadi, sembari berendam di dalam hangatnya air panas belerang, Anda bisa menikmati indahnya tebing batu kapur. 

Dikutip dari berbagai sumber, berenang di air belerang asli dapat menyembuhkan sejumlah penyakit, seperti radang sendi dan mengobati luka bakar di kulit.

Jika ingin mengunjungi tempat ini, disarankan untuk membawa jaket tebal, karena udara di sini sangat dingin. 

Bagaimana, tertarik merasakan berenang di lereng Gunung Papandayan?