Paris dikepung banjir

A view shows peniche houseboats moored and the Eiffel Tower along the flooded banks of the River Seine after days of almost non-stop rain caused flooding in the
A view shows peniche houseboats moored and the Eiffel Tower along the flooded banks of the River Seine after days of almost non-stop rain caused flooding in the (Foto : )
www.antvklik.com- Luapan Sungai Seine setinggi 4 meter, membuat Paris dikepung banjir. Dan debit air sempat naik menjadi 5.84 meter, pada Senin pagi akibat curah hujan yang tinggi.Pemerintah Perancis terpaksa mengevakuasi sekitar 1.500 orang dengan mengunakan perahu karet. Beberapa fasilitas umumpun ditutup sementara, hingga tanggal 5 februari mendatang. Diantaranya: 7 Stasiun Comutter Line, Jalan Tol, dan Perahu Wisata Bateaux Mouches.
Ini bukan yang pertama kali Paris dikepung banjir. Pada tahun 2016, Paris dikepung banjir luapan Sungai Seine mencapai ketinggian 6.1 meter (BBC News).
[caption id="attachment_75106" align="aligncenter" width="300"] Menara Eiffel dan luapan Sungai Seine (Reuters)[/caption][caption id="attachment_75107" align="aligncenter" width="300"] Seekor anjing terlihat di pintu masuk sebuah rumah. (Reuters)[/caption][caption id="attachment_75119" align="aligncenter" width="300"]