Raisa Mohon Maaf Konser Tunggal di GBK Tertunda

(Raisa Andriana/ Foto: Instagram@raisa6690)
(Raisa Andriana/ Foto: Instagram@raisa6690) (Foto : )
Raisa dan pihak promotor Adryanto Pratono kini mempersiapkan konser lebih maksimal demi para penggemarnya.
Penyanyi Raisa memohon maaf atas ditundanya konser tunggal bertajuk ‘Raisa Live in Concert’ di Gelora Utama Bung Karno yang rencananya digelar pada 27 Juni 2020 mendatang tertunda.Raisa menyadari bahwa ditunda konsernya bukan tanpa sebab. Namun, Namun masifnya pandemik Corona Covid-19 di Ibukota Jakarta menunda jadwal konser pada 28 November 2020.Raisa dan tim tak ingin ada polemik di kemudian hari mengingat anjuran pemerintah untuk menjaga jarak serta demi keselamatan dan kesehatan menjadi pertimbangannya.[caption id="attachment_302902" align="alignright" width="1022"]
(Raisa/ Foto: Instagram@raisa6690) (Raisa/ Foto: Instagram@raisa6690)[/caption] "I honestly can still feel your excitement for my upcoming concert. But nothing matters more to me than your safety & health. Jadi, konser Raisa Live in Concert Stadion Utama Gelora Bung Karno akan dipindahkan menjadi tanggal 28 November 2020.," tulis Raisa dikutip antvklik atas unggahannya pada Jumat (3/4/2020).Penyanyi cantik kelahiran Jakarta, 6 Juni 1990 ini mengajak kepada seluruh penggemarnya berdoa agar wabah corona cepat usai dan saling mendukung dalam konsernya tersebut. “Yuk kita bareng-bareng berdoa biar situasi seperti sekarang bisa healing dengan cepat! Jangan lupa untuk saling support teman-teman kita lainnya, tak terkecuali musisi2 kesayangan kita ya guys! See you on November 28th