Antv – Kabar menggemparkan datang dari aktris senior Venna Melinda, yang dikabarkan telah melaporkan suaminya yakni Ferry Irawan ke Polda Jawa Timur (Jatim) atas dugaan kasus kekerasan dalam rumah tangga (KDRT) Senin 9 Januari 2023.
Kabar laporan Venna Melinda ke polisi ini dibenarkan Direktur Ditreskrimum Polda Jatim, Kombespol Totok Suharyanto.
"Saudara V telah melaporkan di Polres Kediri Kota, kemudian oleh Polres dilimpahkan ke Polda Jatim Ditreskrimum, dan saat ini sedang pemeriksaan awal untuk kasus KDRT," kata Totok, Senin 9 Januari 2023.
Berikut Profil Ferry Irawan.
Ferry Irawan. (Foto: Instagram @ferryirawanreal)
Ferry Irawan sendiri merupakan seorang aktor senior yang mengawali karir sebagai bintang sinetron sejak tahun 1997.
Baca Juga :